Klasemen Serie A Italia: Inter Masih Kokoh di Puncak, Milan Peringkat Kedua
📅
📍Jakarta
Pesepak bola Inter Milan Hakan Calhanoglu mengambil tendangan sudut dalam pertandingan sepak bola Serie A melawan Parma di Parma, Italia, Selasa (8/1/2026). Inter Milan berhasil mengalahkan tuan rumah Parma 2-0 sehingga makin memperkokoh posisinya di puncak klasemen Serie A. ANTARA FOTO/Xinhua/Alberto Lingria/nym.